Pekan Olahraga Antar Kelas (PORAK) SMP 3 Al-Muhajirin Purwakarta
Media - 15/12/23
Olahraga merupakan salah satu kegiatan yang penting dalam menjaga stabilitas dan kebugaran jasamani pada setiap manusia. Alhamdulillah Hari ini Jum'at, 15 Desember 2023 , di sela-sela setelah Ujian akhir semester ganjil ini , SMP 3 Al-Muhajirin Purwakarta melaksanakan agenda PEKAN OLAHRAGA ANTAR KELAS (PORAK) 2023 . yang diselenggarakan mulai dari tanggal 15-22 Desember 2023 . Kegiatan ini diawali dengan pembukaan secara ceremonial oleh ibu kepala sekolah Hj.Kiki Zakiah Nurasaisayah, S.S.I MH bertempat di Lapangan SMP 3 Al-Muhajirin . Beliau Berpesan bahwa "Keberkahan dalam bergerak" , artinya keberkahan itu ada jika kita mau untuk melakukan sesuatu untuk pergerakan, seperti halnya pada kegiatan ini, kita melakukan ini semua untuk manfaat jasmani dan semata-mata mengharapkan keberkahan dari allah SWT .
PORAK atau Pekan Olahraga Antar Kelas ini terdiri dari berbagai macam Perlombaan yaitu :
1. Volly Ball
2. Futsal
3. Basket Ball
4. Fulling sarong
5. Arabic Punch
6. Sprint
ASPI
1. Volly Ball
2. Basket Ball
3. Kasti Ball
4. Finding Treasure
5. Dor Baloon
6. Sapintrong Rubber
7. Dancing Chair
8. Gala Santang
9. Cloth relay
10. Straw to bottle hole
Semoga dengan adanya kegiatan ini menjadikan suatu keberkahan dalam segala hal terutama bagi para siswa dan siswi SMP 3 Al-Muhajirin Purwakarta.
Penulis : Dimas Ardiansyah
Belum Ada Komentar