Kuatkan Generasi NU Santri Ponpes Al-Muhajirin gelar Kegiatan MAPAG PAGAR NUSA
Pimpinan Cabang Perguruan Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa Kabupaten Purwakarta melalui PAC Pagar Nusa Kecamatan Sukatani merekrut puluhan anggota baru yang digembleng dalam kegiatan Masa Penerimaan Anggota Baru (Mapag). Kegiatan kaderisasi tingkat awal di tubuh Pagarnusa ini digelar di Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3. Jum’at-Ahad (17-19/11).Kegiatan Mapag ini merupakan pintu gerbang gene...
SelengkapnyaAmazing !! Lulusan Santri Ponpes Al-Muhajirin 3 Diterima Di China University of Technology (TAIWAN)
Purwakarta- 15/11/23Alhamdulillah Berkah dari Seluruh Guru dan Komponen Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 Purwakarta , Pada Tahun 2023 Lulusan Santri Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 Purwakarta Berhasil Lolos dan Diterima di Universitas Ternama di Taiwan yaitu China University of Technology . Atas nama Rizky Muhammad Iqbal & Aditya Najwan Majid . Terima Kasih Kepada para Pembimbing dan Seluruh G...
SelengkapnyaPK IPNU-IPPNU Ponpes Al-Muhajirin 3 Gelar Makesta, Pembina: Amalkan Motto Belajar, Berjuang dan Bertakwa
Pimpinan Komisariat (PK) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 menggelar kegiatan Masa Kesetiaan Anggota (Makesta) yang diikuti 30 peserta di Aula Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 , Sabtu (11/10).Makesta merupakan gerbang awal untuk menjadi anggota IPNU-IPPNU. Materi ke-NU-an, ke-Aswaja-an, kepemimpinan, keorganisasian...
SelengkapnyaSantunan Bulanan Pondok Pesantren Al-Muhajirin Berbagi dengan Masyarakat Sekitar
Purwakarta - 11/11/23Alhamdulillah pada Hari Sabtu tanggal 11 November 2023 Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 telah menyalurkan santunan rutin bulanan berupa sembako sebanyak 550 paket kepada dhuafa dan masyarakat sekitar Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3. Kami ucapkan terimakasih kepada para donatur yang telah menunaikan zakat, Infaqdan sedekah melalui Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 sehingga banya...
SelengkapnyaKeseruan Nadhoman Aqidatul Awwam Santri Ponpes Al-Muhajirin 3
Purwakarta - 11/11/23Sebanyak 1000 santri Ponpes Al-Muhajirin 3 Kabupaten Purwakarta bersama-sama lalaran (membaca) secara Nadzom Aqidatul Awam dengan iring-iringan musik tradisional, Sabtu (11/11/2023). Kegiatan ini merupakan Kegiatan Mingguan Santri Ponpes Al-Muhajirin 3. Lapangan Ponpes Al-Muhajirin 3, tempat digelarnya acara ini terasa penuh sesak dengan para santri Ponpes Al-Muhajirin 3....
SelengkapnyaSMP 3 Al-Muhajirin Gelar Agenda Seminar Untuk Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM
Purwakarta - 7/11/2023Dalam rangka Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM , SMP 3 Al-Muhajirin Gelar Kegiatan Seminar IN HOUSE TRAINING dengan Tema Advokasi Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM, yang di hadiri oleh Pemateri : Drs H. Ahnar Hidayat, M.M.Pd. (Tim Asesor BAN/SM Jawa Barat) Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh Guru SMP 3 Al-Muhajirin Purwakarta dan di...
SelengkapnyaJadwal Penjengukan Santri Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3
Jadwal Penjengukan Santri Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 Bulan November 2023 Santri Putri : Sabtu, 4 November 2023 20 Rabiul Akhir 1445 HSantri Putra : Ahad, 5 November 2023 21 Rabiul Akhir 1445 H...
SelengkapnyaPuncak Hari Santri 2023 di Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3
Purwakarta - 25/10/2023Pondok Pesantren Al-Muhajirin gelar puncak peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW sekaligus peringatan Hari Santri Nasional, yang dilaksanakan di Ponpes Al-Muhajirin Kampus 3 Citapen, Purwakarta, Rabu, 25 Oktober 2023. Agenda ini Dimeriahkan Oleh : Shalawat Quds (DARI SANTRI UNTUK PALESTINA) Konser Cinta Rosul Bersama Sulis (Artis) Tabligh Akbar Bersama KH Zulfa Mustofa (PBN...
SelengkapnyaUpacara Peringatan Hari Santri Nasional 2023 Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3
Presiden Joko Widodo melalui Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 telah menetapkan tanggal 22 Oktober sebagai Hari Santri. Penetapan 22 Oktober merujuk pada tercetusnya "Resolusi Jihad" yang berisi fatwa kewajiban berjihad demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Resolusi Jihad ini kemudian melahirkan peristiwa heroik tanggal 10 Nopember 1945 yang kita peringati sebagai Hari Pahlawan. Sejak di...
SelengkapnyaPondok Pesantren Al-Muhajirin 3 Meraih Penghargaan MEDIA PESANTREN TERBAIK 2023
Jakarta - 21/10/2023Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 Purwakarta Meraih Sebuah Penghargaan MEDIA PESANTREN TERBAIK dalam Rangka Santri Digitalpreneur Indonesia 2023 yang diadakan oleh kementrian pariwisata dan ekonomi kreatif di pelopori oleh Bapak Sandiaga Salahudin Uno. Agenda ini dilaksanakan di Masjid Istiqlal Jakarta dengan kurang lebih 200 Juta orang Hadir dalam agenda tersebut . Agenda ini me...
Selengkapnya