Artikel Populer

SMP 3 Al-Muhajirin Gelar Agenda Seminar Untuk Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM

SMP 3 Al-Muhajirin Gelar Agenda Seminar Untuk Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM

Purwakarta - 7/11/2023

Dalam rangka Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM , SMP 3 Al-Muhajirin Gelar Kegiatan Seminar IN HOUSE TRAINING dengan Tema Advokasi Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM, yang di hadiri oleh Pemateri : Drs H. Ahnar Hidayat, M.M.Pd. (Tim Asesor BAN/SM Jawa Barat) 

img-1699349762.jpg

Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh Guru SMP 3 Al-Muhajirin Purwakarta dan dihadiri pula oleh Pengawas SMP 3 Al-Muhajirin. Agenda dimulai dari pukul 08.00 s/d 16.00 . Semoga dengan dilaksanakan nya agenda ini menjadikan Pengembangan Administrasi Kurikulum Merdeka Dalam KBM semakin maju dan berkah, Aaamin 

Penulis : Dimas Ardiansyah


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

Testimonial

Saya suka pondok nya nyaman banget...

Aqma syahiroh

Pesantren nya bukan cuma bagus dalam kurikulumnya saja tetapi juga bagus dalm pendiidikan bahasanya...

Hafidz Roihan Anshory

Saya ingin mondok di almuhajirin3...

Dimas saputra

tempatnya yang ada masjid besar yang menaranya tinggi kan? kami pernah istirahat disana. tempatnya a...

M. Rifki Firdaus

iiih,,,, aku pengen mondok disini!!...

Siska Amelia Zahra

Ilmu umumnya dapat... ilmu agamanya juga OK!...

Zamzam

Kurikulumnya bagus, memadukan kurikulum sekolah dengan kurikulum pesantren...

Siti Fatimah

Lokasinya luas dan fasilitasnya nyaman. Ayo Mondok! :)...

Wahyu
Kategori