Artikel Populer

Penerapapan Protokol Kesehatan Menyambut Kedatangan Santri Di PP Al-Muhajirin 3

Penerapapan Protokol Kesehatan Menyambut Kedatangan Santri Di PP Al-Muhajirin 3

Purwakarta: Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 menertibkan dan mengaplikasikan protocol Kesehatan di masa pandemic virus korona (Covid-19) ketika kedatangan santri kedalam lingkungan Pondok Pesantren pada tanggal14 Juli 2020. Mulai dari pemeriksaan suhu tubuh, kemudian penyemprotan disinfektan dan menjaga jarak.

 

Selain daripada itu Pondok Pesantren Al-Muhajirin 3 sudah mempersiapkan segala hal terkait dengan pencegahan Covid 19 jauh hari sebelum New Normal.

Mulai dari fasilitas cuci tangan disetiap sudut lingkungan pesantren, mengatur tata letak kelas, asrama, dapur dan masjid agar terdapat jarak. Dan tidak lupa juga Mengintrusikan santri dan asatidz mengisolasi diri sebelum keberangkatanya ke Pondok Pesantren, Berangkat menggunakan kendaraan pribadi.


selain mengikuti protokol resmi dari pemerintah, pondok pesantren juga sudah menyiapkan tenaga medis, dan bekerja sama dengan intansi kesehatan untuk menangani covid-19 pada masa New Norma
l.

 

Belum semua santri tiba di Pondok Pesanten, karena kedatangan santri dijadwalkan agar tidak terjadi bergerombolan ketika kedatangan santri.

 

 


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

Testimonial

Saya suka pondok nya nyaman banget...

Aqma syahiroh

Pesantren nya bukan cuma bagus dalam kurikulumnya saja tetapi juga bagus dalm pendiidikan bahasanya...

Hafidz Roihan Anshory

Saya ingin mondok di almuhajirin3...

Dimas saputra

tempatnya yang ada masjid besar yang menaranya tinggi kan? kami pernah istirahat disana. tempatnya a...

M. Rifki Firdaus

iiih,,,, aku pengen mondok disini!!...

Siska Amelia Zahra

Ilmu umumnya dapat... ilmu agamanya juga OK!...

Zamzam

Kurikulumnya bagus, memadukan kurikulum sekolah dengan kurikulum pesantren...

Siti Fatimah

Lokasinya luas dan fasilitasnya nyaman. Ayo Mondok! :)...

Wahyu
Kategori